Senin, 29 November 2010

Melati air (dunia 3 kehidupan)

Melati Air
Echinodorus palaefolius var. latifolius
Nama umum
Indonesia:Melati Air
Inggris:Mexican Sword-Plant
Echinodorus palaefolius
Melati Air

Klasifikasi
Kingdom: Plantae (Tumbuhan)
     Subkingdom: Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh)
         Super Divisi: Spermatophyta (Menghasilkan biji)
             Divisi: Magnoliophyta (Tumbuhan berbunga)
                 Kelas: Liliopsida (berkeping satu / monokotil)
                     Sub Kelas: Alismatidae
                         Ordo: Alismatales
                             Famili: Alisamataceae
                                 Genus: Echinodorus
                                     Spesies: Echinodorus palaefolius var. latifolius
 

Ehm... ada hewan amfibi, tentu ada juga tumbuhan amfibi...
Melati air, namanya unik juga sih... Tapi memang pas ketika melihat sendiri bunga putih yang mekar bak melati...Tanaman ini dapat di gunakan untuk hiasan di dalam aquarium dapat pula penghias taman bunga.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Apakah motivasi anda?
apa yang kau pikirkan tentang aku?